Jika ketakutan sudah masuk kedalam hati manusia, maka tidak pandang ia sebagai penguasa perkasa, orang kaya dan lain sebagainya maka ia akan dihantui oleh rasa takut. Jika penguasa takut dengan musuh yang mempunyai bala tentara besar itu masih masuk akal, namun penguasa ini takut dan kwatir akan mipinya dimalam hari karena melihat anak kecil yang kelak jika sudah dewasa akan menarik mahota kerajaaanya. Itulah fir’aun.ketika bangun dari tidurnya ia bertanya kepada konsultan hukumnya terkait tafsir mipinya, lalu si konsultan hukumnya berkata : akan ada anak laki laki lahir tahun ini di negeri ini yang akan mengambil mahkota kekuasaanmu wahai fir’aun…dengan jawaban itu bukan membuat fir’aun mendapat solusi namun membuat fira’aun tambah kwatir dan rasa takut menhantui dirinya hingga tak dapat tidur malam dan makan enak. kemuadian Fir'aun mengambil keputusan untuk merazia bahwa semua anak laki laki yang lahir Harus dihabisi, dipancung dan dan disembelih lehernya. ini tertuang ...
Komentar
Posting Komentar